Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
For
You

Setelah Nasi Padang, Kvitland Mengeluarkan Lagu Baru Berjudul Komodo Ping-Pong

Setelah merilis video klip dari lagu Nasi Padang beberapa waktu lalu, kali ini Kvitland kembali menuangkan karyanya dengan membuat sebuah video animasi. Lagi-lagi dia terinspirasi dari sesuatu yang khas yang dimiliki Indonesia.

https://cdn.idntimes.com/content-images/post/20170405/17626410-1235805213193816-5765948971948559888-n-8774ce933a91332675f58f111f1b36da.jpg

Ya, kali ini dia mengambil komodo untuk dijadikan objek lagunya. Seperti Nasi Padang, dia juga mendapatkan inspirasi saat mengunjungi Pulau Komodo. Namun berbeda dari lagu Nasi Padang, lagunya yang diberi judul Komodo Ping-Pong ini dia nyanyikan dengan bahasa Inggris.

Video tersebut menceritakan Kvitland yang digambarkan dengan ilustrasi sedang berada di hutan. Dia merasa ketakutan jika bertemu komodo di dalam hutan tersebut. Tapi ternyata setelah bertemu dengan hewan langka itu, komodonya malah mengajak Kvitland bermain ping-pong.

Sang komodo menjelaskan bahwa dia tidak seperti yang selama ini orang pikirkan. Orang bilang dia suka menggigit, padahal dia hanya ingin bermain ping-pong dan tidak mau berkelahi. Komodo itu juga mempunyai impian untuk bisa bertanding di Tiongkok.

Bagaimana menurut kalian? Karya yang kreatif bukan? Ya, Kvitland saja yang berasal dari Norwegia berusaha melestarikan ciri khas Indonesia melalui sebuah karya. Lalu bagaimana dengan orang Indonesia sendiri? Tapi ingat jangan coba-coba bermain ping-pong dengan komodo ya...

Share
Topics
Editorial Team
Rully Bunga
EditorRully Bunga
Follow Us

Latest in Hype

See More

7 Cara Mengatasi Mata Kering pada Ibu Hamil, Dipastikan Aman dan Ampuh

09 Jan 2026, 09:43 WIBHype
ss_8d23b9dd754ae8d287c0588641f169abe8acb86a.1920x1080.jpg

dwed

08 Jan 2026, 16:02 WIBHype
Author Quest

Thor: Love and Thunde

08 Jan 2026, 11:10 WIBHype
upload_4666585d6f311503d960579741631b7c_9c93b6b4-a0fd-4cda-85e2-545447fb238c.jpeg

Test movie review

19 Des 2025, 10:26 WIBHype