Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
For
You

Kamu Seniman? 10 Stereotipe Ini Pasti Melekat di Kamu Bukan?

Seniman adalah orang yang berkecimpung di dunia kreatif dan inovatif dalam bidang seni. Karya mereka selalu memiliki nilai keindahan untuk dinikmati. Seniman telah menjamur di Indonesia, kini telah banyak muncul para seniman baru dan muda dengan ide-ide kreatif mereka yang luar biasa. Namun sebenarnya apa yang ada dalam pikiran kalian ketika mendengar tentang seorang seniman? Pasti kebanyakan yang muncul adalah stereotipe ini kan.

1. Seniman itu penampilannya selalu urakan.

http://cdn.idntimes.com/content-images/post/20151017/1_ensiklomusic.blogspot.com.jpg

Inilah hal pertama yang sering terdengar tentang seniman. Penampilan mereka selalu urakan, pokoknya nggak pernah rapi. Rambut gondrong, jeans belel, robek dan lecek saking kelamaan nggak dicuci serta kaos kesayangan yang selalu melekat di badan jadi penampilan favorit mereka. 

2. Jarang patuh sama aturan.

http://cdn.idntimes.com/content-images/post/20151017/2_sarasvati.co.id.jpg

Mereka mencintai kebebasan sebagai bagian dari ekspresi dan imajinasi. Hal ini membuat mereka dicap sebagai orang yang jarang mau mematuhi peraturan.

3. Jarang nyentuh air alias jarang mandi.

http://cdn.idntimes.com/content-images/post/20151017/3_hot.detik.com.jpg

Mungkin karena takut imajinasinya luntur makanya jarang mandi.

4. Temannya ya cuma sesama seniman.

http://cdn.idntimes.com/content-images/post/20151017/4_kitabfashion.blogspot.com.jpg

Biasanya para seniman ya cuma main dengan yang sesama seniman. Jarang banget mau gaul dengan yang lintas profesi. 

5. Seniman sama dengan bisa semua hal yang berbau seni.

http://cdn.idntimes.com/content-images/post/20151017/5_print.kompas.com.jpg

Yang namanya seniman berarti bisa melakukan semua hal yang berhubungan dengan seni, mulai dari musik, melukis, drama dan yang lainnya.

6. Rajin begadang, jarang tidur.

http://cdn.idntimes.com/content-images/post/20151019/seniman2.jpg

Kumpul-kumpul dengan sesama seniman sambil mendiskusikan ide-ide untuk proyek seni selanjutnya bikin begadang.

7. Orangnya romantis.

http://cdn.idntimes.com/content-images/post/20151017/7_wplusm.tumblr.com.jpg

Mereka bisa mengekspresikan perasaan dengan cara yang romantis. Misalnya dengan menulis puisi atau menciptakan lagu. Apalagi kalau puisinya buat kamu.

8. Penampilannya ala-ala seniman kebanyakan, pakai syal di leher dan topi.

http://cdn.idntimes.com/content-images/post/20151019/seniman1.jpg

Entah siapa yang memulai namun syal di leher dan topi telah menjadi aksesoris favorit para seniman. 

9. Mereka suka berkelana.

http://cdn.idntimes.com/content-images/post/20151017/9_faniauliamotahari.wordpress.com.jpg

Kebebasan membuat mereka tidak ingin terkekang di suatu tempat. Mereka suka berkelana ataupun menyepi untuk mencari inspirasi.

10. Punya kreatifitas tingkat tinggi.

http://cdn.idntimes.com/content-images/post/20151017/10_lifehack.org.jpg

Seniman tentu saja punya kreatifitas tingkat tinggi. Kreatifitas tersebut tertuang dalam berbagai karya seni yang dihasilkan.

Kamu yang seniman, stereotipe apa lagi yang melekat pada dirimu

Share
Topics
Editorial Team
Uzlifatul Azmiyati
EditorUzlifatul Azmiyati
Follow Us

Latest in Hype

See More

7 Cara Mengatasi Mata Kering pada Ibu Hamil, Dipastikan Aman dan Ampuh

09 Jan 2026, 09:43 WIBHype
ss_8d23b9dd754ae8d287c0588641f169abe8acb86a.1920x1080.jpg

dwed

08 Jan 2026, 16:02 WIBHype
Author Quest

Thor: Love and Thunde

08 Jan 2026, 11:10 WIBHype
upload_4666585d6f311503d960579741631b7c_9c93b6b4-a0fd-4cda-85e2-545447fb238c.jpeg

Test movie review

19 Des 2025, 10:26 WIBHype