Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
For
You

Lawan Body Shaming, 10 Potret Mikha Tambayong dengan Tubuh Kurusnya

Instagram.com/miktambayong
Instagram.com/miktambayong

Gak sedikit dari kita pasti pernah mengalami body shaming ya, apalagi kaum hawa. Mempunyai berat badan berlebihan dikomentarin, badan yang terlalu kurus pun sama! Hmm, memang sih kalau dengerin omongan orang lain gak akan ada habisnya.

Beberapa dari selebriti di Indonesia telah membuktikan, dengan karya mereka melawan jahatnya sebuah hinaan. Seperti Mikha Tambayong, banyak yang berkomentar bahwa badannya sekarang semakin kurus. 

Eits, tapi sepertinya Mikha gak peduli ya! Dirinya tetap tuh berkarya, karena bukannya setiap perempuan itu punya pesonanya masing-masing? Nih liat aja potretnya, keep scrolling!

1. Perempuan dengan tinggi sekitar 173cm ini memang selalu tampil dengan tubuh langsingnya ya

Instagram.com/miktambayong
Instagram.com/miktambayong

2. Gak sedikit netizen yang mengatakan tubuhnya semakin kurus, tetapi sebagian bilangnya apa pun itu yang penting Mikha tetap sehat!

Instagram.com/miktambayong
Instagram.com/miktambayong

3. Meskipun gitu, Mikha tampil santai aja tuh gak peduli sama omongan negatif tentang dirinya

Instagram.com/miktambayong
Instagram.com/miktambayong

4. Tetap terus berkarya, hal ini yang bisa kamu tiru dari Mikha ya!

Instagram.com/miktambayong
Instagram.com/miktambayong

5. Tetap menjaga kesahatan dengan olahraga yang rutin juga ya

Instagram.com/miktambayong
Instagram.com/miktambayong

6. Mau mempunyai badan yang terlalu kurus atau berlebih, kamu tetap punya pesonamu sendiri lho!

Instagram.com/miktambayong
Instagram.com/miktambayong

7. Mikha juga gak malu walau dibilang badannya terlalu kurus, percaya diri aja!

Instagram.com/miktambayong
Instagram.com/miktambayong

8. Tuh lihat aja deh, pesonanya Mikha tetap terpancarkan ya

Instagram.com/miktambayong
Instagram.com/miktambayong

9. Mikha pun seperti melawan body shaming dengan terus berprestasi nih, lama-lama yang berkomentar negatif akan diam dengan karya nyata dari Mikha!

Instagram.com/miktambayong
Instagram.com/miktambayong

10. Nah bagaimana, kamu juga harus melawan body shaming dengan kebaikan dan prestasi ya!

Instagram.com/miktambayong
Instagram.com/miktambayong

Mikha sekarang sedang mempersiapkan kuliahnya di luar negeri lho. Satu bukti lagi yang menunjukkan Mikha bisa terus beprestasi tanpa mendengar komentar miring netizen. Sukses terus Mikha.

Share
Topics
Editorial Team
Erfah nanda
EditorErfah nanda
Follow Us

Latest in Hype

See More

7 Cara Mengatasi Mata Kering pada Ibu Hamil, Dipastikan Aman dan Ampuh

09 Jan 2026, 09:43 WIBHype
ss_8d23b9dd754ae8d287c0588641f169abe8acb86a.1920x1080.jpg

dwed

08 Jan 2026, 16:02 WIBHype
Author Quest

Thor: Love and Thunde

08 Jan 2026, 11:10 WIBHype
upload_4666585d6f311503d960579741631b7c_9c93b6b4-a0fd-4cda-85e2-545447fb238c.jpeg

Test movie review

19 Des 2025, 10:26 WIBHype