Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
For
You

10 Kolaborasi Idol KPop Cewek dan Cowok yang Pernah Mengguncang MAMA

Mnet Asian Music Awards atau disingkat MAMA setiap tahunnya diadakan untuk memberikan penghargaan kepada artis-artis berbakat di ASIA. Para penonton setia MAMA tiap tahunnya pasti menunggu pertunjukan spektakuler para artis pujaannya.

Ajang penghargaan ini jadi ajang yang paling ditunggu oleh para penggemar. Kolaborasi yang biasa disuguhkan membuat penggemar tidak bisa lupa dengan aksi panggung yang diberikan oleh artisnya.

Berikut ini dia beberapa kolaborasi idol KPop yang keren yang pernah terjadi di panggung MAMA.

1. Taemin Shinee dan Sunmi menyajikan konsep seksi dan elegan, keduanya mengguncang panggung MAMA

2. Baekhyun EXO dan Suzy menampilkan konsep super cute, membuat penggemar gemas

3. Hwang Minhyun dan BoA, kolaborasi yang memukau seluruh penggemar dengan lagu Only One dari BoA

4. Chanyeol EXO feat Soyou Sistar membawakan soundtrack drama Goblin bikin merinding

5. IU feat Minho Winner, duet mereka yang manis bikin melting

6. Taeyong NCT dan Seulgi Red Velvet, berhasil mengguncang panggung dengan duet dance mereka

7. GFriend dan Seventeen berkolaborasi menampilkan lagu hits mereka dengan aksi panggung yang penuh warna

8. Soyeon (G)I-DLE dan Sonwu The Boyz, kedua member idol dari masing-masing grup ini dikenal dengan rapnya yang berkarakter dan keduanya dipasangkan di panggung MAMA, keren banget!

9. Solar, Wheein Mamamoo & Jooheon MonstaX & Kim Jae Hwan, Ha Sungwoon Wanna One menyanyikan lagu Eyes, Nose, Lips dari Taeyang dijamin bikin merinding

10. Choi Yena, Honda Hitomi IZ*ONE & Shownu, Hyungwon MonstaX & Momo, Mina TWICE & JB, Yugyeom GOT7 melakukan break dance

Panggung MAMA bisa jadi ajang cuci mata para Kpopers karena disuguhkan dengan penampilan-penampilan yang memukau dan berkelas, apalagi bila kolaborasi antara idola kesukaan terlaksanakan, bisa bikin jantung dan matamu susah beristirahat.

Itulah kolaborasi KPop idol cewek dan cowok yang berhasil memeriahkan panggung MAMA. Untuk penonton setia MAMA, selamat menikmati!

This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.
Share
Topics
Editorial Team
Shasya Khairana
EditorShasya Khairana
Follow Us

Latest in Hype

See More

7 Cara Mengatasi Mata Kering pada Ibu Hamil, Dipastikan Aman dan Ampuh

09 Jan 2026, 09:43 WIBHype
ss_8d23b9dd754ae8d287c0588641f169abe8acb86a.1920x1080.jpg

dwed

08 Jan 2026, 16:02 WIBHype
Author Quest

Thor: Love and Thunde

08 Jan 2026, 11:10 WIBHype
upload_4666585d6f311503d960579741631b7c_9c93b6b4-a0fd-4cda-85e2-545447fb238c.jpeg

Test movie review

19 Des 2025, 10:26 WIBHype