Beberapa negara di dunia ini ternyata memberlakukan peraturan yang sangat ketat di mana beberapa peraturan tersebut sebetulnya terkesan sepele di mata warga negara lainnya.
Bukan tanpa alasan, beberapa peraturan atau kebijakan ketat tersebut dikeluarkan oleh pemerintah untuk mengatur atau menjaga keamanan dan kenyamanan bagi siapa saja yang ada di negara tersebut.
Inilah beberapa hal yang nampak sepele namun ternyata dilarang di berbagai negara dunia. Apa saja, ya?
