Sebentar lagi, Lebaran akan tiba. Mungkin beberapa dari kamu sudah mulai menargetkan barang baru, baik smartphone, perlengkapan berkendara atau hadiah untuk orangtua.
Bagi kamu yang menyiapkan budget sekitar Rp 1 juta sampai Rp 2 jutaan untuk membeli smartphone, ada beberapa rekomendasi. Apa saja smartphone dengan harga Rp 1 juta hingga Rp 2 jutaan? Simak ulasannya berikut ini.
