Jakarta, IDN Times - Liverpool sukses menekuk Cyrstal Palace dengan skor 2-1 dalam laga lanjutan Liga Primer Inggris di Selhurst Park, Sabtu (23/11) malam.
Kemenangan ini membuat klub berjulukan The Reds tersebut semakin kokoh di puncak klasemen Liga Primer Inggris dengan 37 poin dari 13 pertandingan.
