Supercopa de Espana 2020 digelar di Arab Saudi menggunakan format baru. Ada empat tim yang bertanding di semifinal turnamen ini. Real Madrid sukses meraih kemenangan atas Valencia.
Sedangkan Atletico Madrid secara mengejutkan mengalahkan Barcelona. Dua tim asal Madrid tersebut pun akan berhadapan di partai final. Ada beberapa fakta menarik usai dua laga semifinal tersebut.
