Jakarta, IDN Times - Pemerintah Provinsi DKI Jakarta melalui Bank DKI, meluncurkan Kartu Pedagang sebagai solusi untuk menekan pengeluaran para pedagang.
Kartu ini diluncurkan oleh Direktur Utama Bank DKI, Zainuddin Mappa, bersama Direktur Utama Food Station Tjipinang Jaya, Arief Prasetyo Adi, di Jakarta, Rabu (20/11).
