Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
For
You

Massa Aksi Salat Tarawih Berjamaah di Thamrin

IDN Times/Denisa
IDN Times/Denisa

Jakarta, IDN Times - Massa yang melakukan aksi di sekitar kantor Bawaslu melakukan salat Tarawih berjamaah di Jalan Thamrin dan Jalan Wahid Hasim, Jakarta Pusat, Selasa (21/5). Salat berjamaah dimulai ba'da Isya pukul 19.30 WIB.

Massa aksi juga telah melaksanakan salat berjamaah sejak Maghrib pukul 18.00 WIB. Dari pantauan IDN Times di lapangan, suasana berlangsung kondusif.

Massa aksi yang berasal dari berbagai daerah di luar Jakarta itu terdiri dari berbagai kalangan, laki-laki perempuan, tua maupun muda.

Hingga saat ini, massa aksi masih tetap bertahan di Bawaslu. Mereka mengaku bertahan demi menuntut keadilan terkait pelaksanaan Pemilu 2019. Orator aksi silih berganti menyampaikan temuannya terkait kecurangan pada Pemilu 2019 terutama pemilihan presiden.

Share
Topics
Editorial Team
Denisa Tristianty
EditorDenisa Tristianty
Follow Us

Latest in News

See More

Gempa Hari Ini 27/12/2025 bermagnitudo 5.8 di ENGGANO-BENGKULU

27 Des 2025, 08:15 WIBNews
gallery keenam

Artikel revised [edit LAGI]

25 Nov 2025, 15:15 WIBNews