Jakarta, IDN Times – Sudah 188 hari DKI Jakarta tak memiliki wakil gubernur sepeninggal Sandiaga Uno yang memutuskan maju sebagai calon wakil presiden berpasangan dengan calon presiden Prabowo Subianto.
Ketua DPRD DKI Jakarta, Prasetyo Edi Marsudi mengungkapkan, salah satu penyebab tertundanya pemilihan Wakil Gubernur DKI Jakarta yang baru karena saat ini tahun politik.
