Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
For
You

Jakarta, Provinsi Tertinggi Penularan HIV/AIDS

Provinsi DKI Jakarta menjadi provinsi dengan jumlah tertinggi dalam penularan HIV/AIDS. Dilansir Kompas.com, Sekretaris Komisi Penanggulangan AIDS Prov DKI Jakarta, Rohana Manggala menjelaskan jumlah penderita yang terinfeksi AIDS di Jakarta sebanyak 7499 orang dan sifatnya saat ini stabil. 

http://cdn.idntimes.com/content-images/post/20151130/hi2-8d342cdd48d42bfe2386e2d0ed8f509a.jpg

Rohana menambahkan walaupun menjadi provinsi tertinggi tetapi pertumbuhan tahun ini lebih rendah dibandingkan tahun-tahun sebelumnya. Dahulu hanya 10 persen orang saja yang sadar atas statusnya yang terinfeksi HIV/AIDS. Kini angka kesadaran itu naik menjadi 40 persen. Rohana berharap dengan diperingatinya hari AIDS sedunia setiap 1 Desember dapat mengajak masyarakat untuk lebih memahami kondisi lingkungan sekitar yang sudah banyak terinfeksi HIV. 

http://cdn.idntimes.com/content-images/post/20151130/hi1-758dca7fcd5ac414ee29d424c53274a1.jpg

Selain itu, Asisten Sekda Budang Kesejahteraan Masyarakat, Fatahillah menghimbau kepada para anak muda untuk tidak takut menjalani tes HIV/AIDS sejak dini. Pelayanan tes ini diberikan secara gratis dan dapat dilakukan di puskesmas di Jakarta.

Share
Topics
Editorial Team
Pratiwi Putri
EditorPratiwi Putri
Follow Us

Latest in News

See More

Gempa Hari Ini 27/12/2025 bermagnitudo 5.8 di ENGGANO-BENGKULU

27 Des 2025, 08:15 WIBNews
gallery keenam

Artikel revised [edit LAGI]

25 Nov 2025, 15:15 WIBNews