Pinjam meminjam barang- barang tertentu dalam pertemanan perempuan sudah menjadi hal yang lumrah. Berbagai barang- barangpun dipakai bersama-sama. Mulai dari kosmetik hingga pakaian.
Namun, ada lho beberapa barang yang sangat riskan jika berbagi pakai dengan orang lain. Apa saja ya barang yang tidak boleh kamu sharing dengan orang lain? Keep scrolling.
