Tentunya sudah tidak asing lagi dengan sosok Vanesha Prescilla yang merupakan pemeran Milea dalam film 'Dilan 1990'. Berkat film tersebut, Vanesha berhasil menjadi sorotan publik. Selain parasnya yang cantik, ia juga pandai dalam hal fashion dan cocok ditiru bagi kalangan remaja.
Salah satu item fashion yang kerap kali dipakai Vanesha ialah outer, mulai dari gaya formal hingga sporty, kamu dapat tiru 10 inspirasi outer ala Vanesha berikut ini!
