Outerwear adalah pakaian luaran yang kini menjadi tren di dunia fashion tanah air. Outerwear sendiri memiliki fungsi melindungi tubuh dari panas maupun dingin namun kini dengan semakin berkembangnya model outerwear, ia juga digunakan untuk mempermodis penampilan
Tyna Kanna Mirdad adalah influencer sekaligus istri dari artis Kenang Mirdad. Nah, sering dibagikan di akun medsosnya, kamu boleh banget nih cobain referensi padu padan dengan outerwear ala Tyna yang modis. Yuk langsung aja simak ulasannya berikut!
