unsplash/Priscilla Du Preez
Balikan dengan mantan juga bisa melatih diri kita untuk berani mencoba lagi. Ketika pertama kali berhubungan dengan mantanmu, kamu mungkin gagal. Tapi itu bukan berarti kamu pasti akan gagal lagi di kesempatan kedua.
Sikap mental seperti itu kamu perlukan bukan hanya dalam berpacaran, tapi di segala segi kehidupan. Ketika mengalami kegagalan, jangan pernah takut untuk mencoba lagi. Kalau kamu keburu takut, kamu jadi gak kamu mencoba, padahal bisa jadi di percobaan kedua itulah kamu akan berhasil mendapat kebahagiaan yang kamu inginkan. Sayang kan kalau itu terjadi?
Itulah 5 alasan mengapa kamu boleh saja balikan dengan mantan. Gak perlu hiraukan pendapat orang di sekitarmu yang menyebutmu bodoh karena mau balikan. Kamu harus mencari kebahagiaanmu sendiri, dan bisa jadi kebahagiaan itu akan kamu dapatkan dengan cara balikan dengan mantan.