Jatuh cinta memang cukup mudah. Tapi untuk mempertahankan sebuah cinta tentunya nggak segampang membalikkan telapak tangan. Terlebih jika hubungan telah memasuki bahtera rumah tangga, saat kamu hidup dengan satu orang yang sama seumur hidup, nggak bisa dipungkiri bahwa pertikaian itu pasti terjadi.
Belum lagi, munculnya rasa bosan yang kadang melintas di pikiran. Hal-hal semacam itu bisa menjadi bumerang yang memicu kandasnya sebuah hubungan.
Nah, sebelum terlambat, ada baiknya kamu memahami 5 prinsip berikut ini yang dapat kamu jadikan pedoman untuk menjaga hubunganmu agar langgeng.
Langsung simak yuk!
