Saat melihat orang lain melakukan kesalahan, terkadang kita ingin menasihati. Tujuannya baik agar mereka sadar akan kesalahan dan segera memperbaikinya. Namun, terkadang orang yang dinasihati salah paham dan justru balik membenci kita.
Jadi, jika ingin menasihati orang gunakan 6 tips ini agar dia cepat sadar dan tak balik marah pada kita.
