Kehadiran buah cinta tentu menjadi momen yang sangat didambakan bagi setiap suami istri, tidak terkecuali para selebriti. Menyambut 2020 nantinya, beberapa pasangan artis Tanah Air ini tengah disibukkan dengan persiapan menjadi orangtua siaga. Puluhan seleb dalam negeri ini akan menyambut tahun baru dengan tanggung jawab baru.
Siapa saja mereka yang tengah tegang menunggu proses persalinan? Berikut ini beberapa ulasan bahagianya.
