Sebentar lagi ganti tahun! Akan ada lebih banyak kejutan dan hiburan yang menantimu tahun depan. Buat yang sudah menanti-nantikan lanjutan film favoritmu yang bakal tayang, tahun depan kamu bakal dapat jawabannya.
Langsung saja, berikut ini daftar sekuel film yang akan menghiburmu pada 2020. Bikin gak sabar nonton, kamu paling menunggu film yang mana, sih?
