Di tengah jadwal kesibukan yang padat, biasanya kalangan artis punya asisten yang membantu kesehariannya. Kabarnya nih, para artis memberikan gaji bernilai fantastis untuk orang yang bekerja untuknya.
Gak cuma gaji, selebriti Tanah Air juga memberikan hadiah mewah kepada asisten sebagai bentuk apresiasi. Wah, hadiah seperti apa ya? Simak kisahnya berikut ini.
