Dunia hiburan Hollywood diwarnai begitu banyak berita menghebohkan sepanjang tahun 2019. Dari segi kisah percintaan, tahun 2019 masih seperti tahun-tahun sebelumnya, ada kehadiran pasangan baru, ada pula kabar perpisahan pasangan lama.
Namun tahun 2019 tidak hanya diramaikan oleh kabar seputar pasangan saja. Ada pula kontroversi film bahkan perseteruan antar pelaku dunia perfilman yang sempat menjadi headline media lokal hingga ramai menjadi bahan perbincangan di kalangan netizen.
Inilah 10 skandal atau berita paling menghebohkan dari Hollywood sepanjang tahun 2019.
