Masa lalu memang tak seharusnya diingat atau diungkit kembali, tapi cukup dijadikan pelajaran berarti. Begitu pun hubungan yang telah berakhir, kadang bayang-bayang mantan masih saja menghampiri. Namun, kita bisa belajar dari deretan artis di bawah ini.
Berhasil melupakan mantan, kini mereka telah temukan pendamping hidup baru yang mengisi kekosongan hati. Berikut beberapa artis yang makin bahagia dengan kekasih barunya.
