Menikah muda di usia 17 tahun membuat Dahlia menjadi ibu dua anak yang kekinian abis. Bagaimana tidak kini Dahlia sudah punya dua orang anak namun tetap berpenampilan layaknya ABG yang masih kuliah. Meskipun begitu jiwa keibuan Dahlia sudah sangat terpancar ketika ia mengasuh anak-anaknya.
Resmi jadi ibu dari dua anak pada bulan Mei 2019 lalu, intip 10 potret hangat Dahlia Poland saat momong anak keduanya di bawah ini.
