Berulang Tahun, 10 Potret BoA yang Makin Memesona di Usia Ke-33

Tanggal 5 November 2019 jadi hari ulang tahun ke-33 BoA (umur Korea 34 tahun). Perempuan kelahiran 1986 yang memiliki nama asli Kwon Bo Ah ini dikenal karena berhasil debut di usia yang sangat muda, yakni 13 tahun.
Sudah lama berkiprah di dunia hiburan dengan karier yang cemerlang, yuk, intip sepuluh potret BoA yang semakin memesona di usia ke-33.
1. Dijuluki sebagai Queen of KPoP, BoA terbukti tetap eksis di tengah banyaknya solois Korea

2. Meski bukan ABG lagi, visual BoA malah makin terlihat awet muda, nih

3. Menggunakan filter manis seperti ini, BoA justru bak rookie yang masih imut-imut, ya

4. Meski tanpa sentuhan makeup, BoA tetap menawan dengan wajah naturalnya

5. Selalu eksis di dunia hiburan, tak terasa BoA sudah debut hampir 20 tahun, lho!

6. Meski sudah berpengalaman, BoA tetap semangat dan energik untuk terus latihan

7. Belum lama ini, BoA baru saja menyelesaikan konser pada 26-27 Oktober di Seoul

8. Irene Red Velvet, Eun Hyuk Super Junior, dan Sunday The Grace turut mendukung konsernya, lho

9. Berkiprah di dunia hiburan tak membuat BoA segan memberikan pengalaman pada juniornya

10. Selamat ulang tahun, BoA! Semoga kariernya terus lancar

Itu dia sepuluh potret memesona BoA yang sedang berulang. Semoga sehat selalu dan tetap bersinar di karya-karya selanjutnya. Saengil chukkae, Unnie!
This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.


.png)













