Pink baru saja berulang tahun yang ke 40 tahun. Pelantun lagu "So What" ini mendapatkan ucapan spesial dari sang suami, Carey Hart.
Memasuki usia 40 tahun, performa Pink seolah tak pernah turun. Ia masih tetap saja menjadi sosok yang keren dan enerjik. Berikut adalah potretnya yang menawan.
