Tak jarang bagi seorang artis untuk jatuh cinta kepada rekan sesama artis di dalam suatu proyek yang sama. Awalnya sih memang terbentuk chemistry sebagai partner kerja, namun akhirnya tumbuh bibit-bibit cinta.
Mulai dari main sinetron bareng hingga proyek musik, beberapa artis di bawah ini justru berakhir bahagia menjadi pasangan suami istri. Siapa saja mereka? Keep scrolling!
