Selama ini kita sudah banyak menyaksikan serial-serial asal Amerika Serikat atau produksi dari Hollywood. Namun ada pula serial tv yang berasal dari Australia, yang mana memang tidak sepopuler serial Hollywood yang biasa kita saksikan. Akan tetapi ceritanya gak kalah seru dong serta hadir dengan cerita yang beda menyesuaikan dengan keadaan dan budaya Australia itu sendiri.
Buat kalian yang tertarik buat nonton serial asal Australia. Maka gak ada salahnya untuk menyimak rekomendasi tayangan asal Negeri Kanguru berikut ini.
