Iklan - Scroll untuk Melanjutkan
Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
Berbagai sumber
Berbagai sumber

Seiring dengan bertambahnya acara TV di bulan Ramadan, artis-artis yang mengisi acaranya pun sering terlihat tampil dari satu acara ke acara yang lain. Tak hanya satu program, beberapa di antara mereka ada yang menerima berbagai job pengisi acara dari stasiun televisi berbeda.

Lalu, siapa sajakah artis-artis yang laris manis mengisi acara layar kaca saat bulan Ramadan? Yuk, lihat dalam daftar singkat berikut ini.

1.Kerja 20 jam sehari di 8 acara sekaligus, Raffi Ahmad merupakan artis paling laris manis di bulan Ramadan

Instagram.com/raffinagita1717

2. Wajah Gilang Dirga pun sering terlihat wara-wiri di sejumlah acara Ramadan. Siapa nih yang ngakak melihat aksinya di acara 'Festival Ramadan' dan 'Akademi Sahur Indonesia (AKSI)'?

Instagram.com/gilangdirga

3.Tampil ceria di acara menjelang berbuka dan sahur, Ayu Ting Ting pun menjadi salah seleb yang cukup laris manis di bulan Ramadan

Instagram.com/ayutingting92

4.Pesinden multitalenta yang memiliki suara tawa khas, Soimah, sering kita lihat aksinya setiap malam di layar kaca

Instagram.com/showimah

5.Rekan Ayu Ting Ting, Zaskia Gotik, makin sering terlihat tampil di beberapa acara layar kaca di Ramadan tahun ini

Instagram.com/zaskia_gotix

6. Artis sinetron yang kini serius menggeluti dunia presenter, Ramzi, tampil kocak dalam setiap acara Ramadan yang dibawakan bersama rekan-rekannya

Instagram.com/abiramzi76

7. Pemilik 'Ayam Geprek Bensu' yang dikenal karena sikap toleransinya, Ruben Onsu, juga laris manis di acara Ramadan meski bukan seorang Muslim

Instagram.com/ruben_onsu

8. Inul Daratista yang kini dikenal sebagai komentator acara dangdut sering menghibur pemirsa di rumah melalui beberapa acara Ramadan

Instagram.com/inul.d

9. Aksi Abdel yang dikenal berkat acara 'Mamah dan Aa Beraksi' kini sering terlihat membawakan beberapa program Ramadan di TV

Instagram.com/abdelachrian

10.Nah, selain Raffi Ahmad, wajah Irfan Hakim juga terlihat di beberapa stasiun TV dari pagi hingga pagi kembali. Salut dengan kerja kerasnya ya?

Instagram.com/irfanhakim75

Dari beberapa artis kece di atas, mana nih acara yang paling memberikan inspirasi kebaikan dalam kehidupan kamu? Semoga para artis yang giat bekerja selama menjalankan Ramadan diberikan kekuatan dan memperoleh keberkahan.

This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.

Editorial Team