AIDS disebabkan oleh Human Immunodeficiency Virus (HIV). HIV yang masuk ke dalam tubuh akan menghancurkan sel CD4. Sel CD4 adalah bagian dari sel darah putih yang berfungsi untuk melawan infeksi.
Jika jumlah CD4 sedikit maka akan berpengaruh pada sistem kekebalan tubuh. Penularan HIV bisa melalui cairan darah, sperma, hubungan seks, berbagi jarum suntik dan transfusi darah.
Selain itu, HIV juga bisa menular dari ibu hamil ke janin yang sedang di kandungnya, proses cara melahirkan atau melalui air susu ibu saat proses menyusui.
Tetapi apakah kalian sudah mengetahui dengan baik dan benar apa saja gejala-gejala yang ditimbulkan apabila seseorang terjangkit virus HIV?
Dilansir dari sumber terpercaya berikut ini ulasan penyakit HIV atau AIDS dari beberapa gejalanya dan tanda-tandanya yang harus kamu kenali sedini mungkin. Langsung cek di bawah ini!
