Habbatussauda atau minyak jintan hitam berasal dari biji bunga Nigella sativa. Mereka pada umumnya hidup di tanah Asia bagian Selatan dan Barat. Sudah berabad-abad lamanya, tumbuhan yang satu ini terkenal akan manfaat kesehatannya.
Orang pertama yang meneliti habbatussauda adalah Ibnu Sina, filsuf dunia medis yang dijuluki sebagai Bapak Kedokteran Modern. Ia menuliskan hasil penelitiannya dalam buku yang berjudul Canon of Medicine.
Menurutnya, ada banyak khasiat yang dibawa oleh obat herbal Timur Tengah tersebut. Penelitian modern pun turut membuktikan apakah benar ia dapat menyembuhkan segala penyakit kecuali kematian. Mau tahu?
Berikut ini IDN Times akan merangkum dari berbagai sumber mengenai manfaat habbatussauda yang banyak banget dan ternyata baik lho untuk kesehatan tubuh kita. Langsnu g ajah yuk simak selengkapnya di bawah ini!
