Setiap perempuan menginginkan anak untuk meneruskan keturunannya. Maka dari itu, kehamilan menjadi hal yang sangat dirindukan para perempuan. Apalagi jika usia pernikahan sudah menginjak beberapa tahun.
Kehamilan ini bisa saja tidak dapat kamu alami karena berbagai faktor. Bisa dari faktor keturunan atau faktor dari luar seperti asupan makanan dan gaya hidup yang buruk. Sebelum terlambat, kenali tanda-tanda awal potensi kemandulan dalam diri kamu. Apa saja? Berikut 6 tanda wanita berpotensi alami kemandulan.
