Sinusitis adalah peradangan pada dinding sinus. Sinusitis bisa terjadi dikarenakan virus ataupun reaksi alergi yang masuk dari saluran pernapasan atas. Beberapa orang beranggapan bahwa sinusitis bukanlah jenis penyakit yang perlu dikhawatirkan.
Bahkan dalam penanganan sinusitis pun banyak orang yang tidak terlalu memedulikannya. Padahal, beberapa penanganan yang biasa dilakukannya bagi beberapa orang bukanlah termasuk cara yang benar.
Berikut adalah beberapa penanganan sinusitis yang salah namun sering kali masih dipraktikkan banyak orang.
