Memiliki ketiak yang kering, bersih dan tidak berbau adalah impian semua orang. Namun, kenyataan kadang tidak sesuai harapan. Ketiak yang bau tidak hanya membuat kita risi, tetapi orang lain di sekitar kita juga akan terganggu dan tidak nyaman.
Sudah melakukan berbagai cara, tetapi ketiak tetap saja bau? Kamu bisa mencoba cara berikut ini untuk mengatasinya! Simak yuk!
