Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
For
You

Lebih Mudah, Ini 5 Alasan Perlunya Beralih ke Pembayaran Non Tunai!

IDN Times/Helmi Shemi
IDN Times/Helmi Shemi

Transaksi non tunai memang kian digemari oleh siapapun. Bukan soal tren, tetapi nyatanya transaksi non tunai memiliki banyak manfaat yang bisa kamu dapatkan tanpa kamu sadari. Berikut 5 alasan logis yang bisa kamu pertimbangkan kenapa lebih baik menggunakan transaksi non tunai!

1. Praktis

Pexels.com/Pixabay.com
Pexels.com/Pixabay.com

Menggunakan transaksi tunai memang lebih ribet dan kita harus selalu menyediakan uang cash. Belum lagi jika uang kita nominalnya besar tentunya kita membutuhkan uang kembalian.

Tetapi dengan menggunakan transaksi non tunai kita gak usah repot-repot menyiapkan uang cash dengan mengambilnya lewat ATM dan tidak usah takut uang kita berkurang banyak karena uang kembalian karena transaksi non tunai tidak perlu uang kembalian.

2. Menguntungkan

Pexels.com/Pixabay.com
Pexels.com/Pixabay.com

Penggunaan transaksi non tunai pun biasanya menguntungkan karena sering terdapat diskon atau promo-promo saat memakai transaksi non tunai. Tentunya uangmu sedikit lebih hemat daripada harus menggunakan uang cash. Diskon atau promo tersebut setidaknya bisa menurunkan biaya makan serta hidupmu lho!

3. Dana mudah digunakan

Pexels.com/Pixabay.com
Pexels.com/Pixabay.com

Penggunaan transaksi non tunai memang membuat penggunaan dana menjadi lebih mudah. Kamu gak usah capek-capek menarik uang di ATM demi membeli sesuatu cukup dengan mengklik barang sesuai keinginan kamu sudah mendapatkan apa yang kamu mau. Bahkan kamu gak usah memikirkan uang kembalian karena semuanya sudah memakai fitur aplikasi non tunai.

4. Bisa menggunakan aplikasi-aplikasi yang berbeda

Pexels.com/Artem Beliaikin
Pexels.com/Artem Beliaikin

Dengan menggunakan transaksi non tunai kamu bisa menggunakan berbagai aplikasi tergantung apa yang kamu butuhkan. Kamu bisa mengunduh aplikasi transport online jika memang butuh transportasi yang menggunakan uang non tunai.

Begitupun jika kamu memang butuh belanja, tinggal unduh saja aplikasi belanja online yang menawarkan barang-barang murah tanpa harus membawa uang cash.

5. Meminimalisir adanya kejahatan

duit
duit

Dengan menggunakan transaksi non tunai maka secara gak langsung kamu sudah meminimalisir tindak kejahatan yang terjadi padamu. Kamu gak perlu membawa uang banyak yang akan mengundang penjahat datang kepadamu. Tentunya uangmu lebih aman dan nyawamu juga selamat.

Nah, tentunya hal ini menguntungkan buat dirimu sendiri kan? Kamu sendiri, apakah sudah beralih menjadi cashless society?

This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.
Share
Topics
Editorial Team
Febrianti Diah Kusumaningrum
EditorFebrianti Diah Kusumaningrum
Follow Us

Latest in Business

See More

Artikel reviewed coba

22 Des 2025, 12:01 WIBBusiness
ss_8d23b9dd754ae8d287c0588641f169abe8acb86a.1920x1080.jpg

Ciba artikel table

15 Des 2025, 13:53 WIBBusiness
rthtrh

coba test lagi lagi

09 Des 2025, 14:57 WIBBusiness
ss_df1de01f93f61bd30d64e6206b606d0a15cb485f.1920x1080.jpg

test artikel lagi

09 Des 2025, 14:54 WIBBusiness
02.jpg

test artikel

09 Des 2025, 14:51 WIBBusiness
GVq5Zpna8AAQq-M.jpg

artikel community 2

01 Des 2025, 15:17 WIBBusiness
E_8IbBkVIAk8LeP.jpg

artikel community 3

28 Nov 2025, 15:16 WIBBusiness
ss_edfd360b92d6f9b983b759fd837e664b86cd9563.1920x1080.jpg

Cek carousel

24 Nov 2025, 10:02 WIBBusiness
ss_0b9594934db8a1457c915e200f9d0d9b447a3df4.1920x1080.jpg

Artikel test data

21 Nov 2025, 13:41 WIBBusiness
Nulla facilisi

dwedwe

19 Nov 2025, 14:39 WIBBusiness