Jakarta, IDN Times - GoBear, perusahaan fintech asal Singapura kini hadir di Indonesia. GoBear dapat membantu pengguna dalam menemukan produk keuangan yang paling tepat.
Melalui situs GoBear, masyarakat dapat mengakses dan membandingkan produk keuangan yang tersedia dengan lebih mudah dan sesuai dengan karakteristiknya masing-masing.
