Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
For
You

Sepeda Motor Tiba-tiba Meledak, 4 Hal Ini Bisa Jadi Pemicunya

Dok. IDN Times/Istimewa
Dok. IDN Times/Istimewa

Jakarta, IDN Times - Satu sepeda motor mendadak meledak di parkiran Kementerian Luar Negeri, Jakarta, Rabu (7/8).

Insiden ini cukup mengejutkan. Sebab motor tersebut sedang diparkir. Tiba-tiba saja motor tersebut meledak, membuat pegawai Kemenlu terkejut.

Kenapa motor yang sedang dipakir bisa tiba-tiba meledak, ya? Belum ada penjelasan resmi mengenai penyebab meledaknya motor di Kemenlu.

Namun ada beberapa faktor yang bisa menyebabkan motor meledak. Apa saja?

1. Powerbank

androidauthority.net
androidauthority.net

Powerbank berfungsi mengisi ulang baterai handhpone. Di dalamnya biasanya terdapat baterai lithium. Jenis baterai ini lumayan rentan terhadap panas.

Banyak kasus powerbank mendadak meledak. Karena itu sejumlah maskapai penerbangan melarang penumpang membawa powerbank dengan kapasitas tertentu ke dalam kabin maupun bagasi.

Nah, untuk berjaga-jaga, sangat disarankan untuk tidak menyimpan powerbank di dalam bagasi motor, ya.

2. Modifikasi kelistrikan yang keliru

Istimewa
Istimewa

Salah satu bagian motor yang paling sering dimodifikasi adalah headlamp atau lampu depan. Banyak yang menggantinya dengan lampu-lampu kekinian seperti LED dan projector.

Penggantian lampu ini harus dilakukan dengan benar. Sebab, jika ada pemasangan kabel yang salah, bisa-bisa motor kamu malah terbakar.

3. Kebocoran bahan bakar

Dok. IDN Times/Istimewa
Dok. IDN Times/Istimewa

Penyebab lain kebakaran motor adalah bocornya bahan bakar. Kebocoran bisa terjadi pada tangki bahan bakar. Bisa juga dari selang bensin.

So, kalau kamu mencium bau bensin, lekas matikan mesin dan periksa dari mana bau bensin tersebut berasal.

4. Mesin terlalu panas

Dok. IDN Times/Istimewa
Dok. IDN Times/Istimewa

Mesin terlalu panas juga bisa menjadi penyebab lain terbakarnya motor. Karena itu pastikan temperatur mesin motor mu dalam batas yang aman.

Oya, salah satu penyebab mesin panas adalah radiator yang tidak berfungsi dengan baik. Selain itu kebiasaan menahan rpm tinggi juga bisa menjadi penyebab lain naiknya temperatur mesin.

Share
Topics
Editorial Team
Dwi Agustiar
EditorDwi Agustiar
Follow Us

Latest in Automotive

See More

[QUIZ] Dari Rutinitas Harianmu, Ini Gambaran Kondisi Kulitmu 10 Tahun Lagi

08 Jan 2026, 09:32 WIBAutomotive
Gambar server rusak

test publish 11

07 Jan 2026, 13:16 WIBAutomotive
fb-01108a-f1bd544f83ad24274fbff44905034b93.jpeg

test artikel lagi

09 Des 2025, 14:56 WIBAutomotive
In Article 1.png

test

04 Des 2025, 21:10 WIBAutomotive
ss_e3bb6b6424c6ca1f065a7ee41673f746340f20a6.1920x1080.jpg

coba quiz

27 Nov 2025, 13:39 WIBAutomotive
Gambar Kemacetan Lalu Lintas

test publish 9

26 Nov 2025, 15:13 WIBAutomotive
ss_edfd360b92d6f9b983b759fd837e664b86cd9563.1920x1080.jpg

coba text

21 Nov 2025, 14:09 WIBAutomotive
ss_edfd360b92d6f9b983b759fd837e664b86cd9563.1920x1080.jpg

dwedwe

21 Nov 2025, 00:00 WIBAutomotive
Nulla facilisi

ARTEIJLMDEKM

17 Nov 2025, 14:39 WIBAutomotive
ChatGPT Image Oct 29, 2025, 03_23_44 PM.png

artikel biasa

13 Nov 2025, 14:48 WIBAutomotive
ChatGPT Image Oct 29, 2025, 02_24_18 PM.png

artikel nasional

04 Nov 2025, 15:46 WIBAutomotive
ChatGPT Image Oct 29, 2025, 03_25_01 PM.png

dewd {edit} ddssf dce

29 Okt 2025, 09:05 WIBAutomotive
fb-01108a-f1bd544f83ad24274fbff44905034b93.jpeg

artikel coba

15 Okt 2025, 13:27 WIBAutomotive