Jakarta, IDN Times - Honda kembali menjadi magnet dalam pameran otomotif dua tahunan Esposizione Internazionale Ciclo Motociclo e Accessori (EICMA) 2019 yang digelar di Milan, Italia 5-10 November 2019.
Kali ini Honda membawa CMX500 Rebel terbaru. Banyak yang penasaran dengan motor bergenre cruiser ini. Seperti apa sih spesifikasi motor satu ini?
